Jelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H, Bupati Samosir Monitoring Ketersediaan Bapokting di Pasar Onan Baru

    Jelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H, Bupati Samosir Monitoring Ketersediaan Bapokting di Pasar Onan Baru

    SAMOSIR-Guna memastikan kesediaan bahan pangan aman dan terkendali jelang hari raya Idul Fitri 1445 H, Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom dan wakil Bupati Drs. Martua Sitanggang monitoring stok bapokting dan stabilitas harga di Pasar Onan Baru Pangururan, Rabu (27/03/2024)

    Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom menjelaskan, monitoring dilakukan guna mengetahui ketersediaan bapokting serta memantau harga bahan pokok baik ditingkat agen maupun penjual sekaligus sebagai upaya pengendalian inflasi.

    Berdasarkan hasil monitoring, stok dan ketersediaan bapokting masih cukup aman menjelang Idul Fitri dan harga juga relatif stabil dan terjangkau walaupun terdapat kenaikan harga pada beberapa bahan pokok namun ada juga yang mengalami penurunan, ”kata Bupati Samosir

    Bupati Samosir dalam kesempatan itu juga menghimbau para pedagang untuk bisa menciptakan harga yang sama terhadap barang yang sama, tidak menaikkan harga secara sepihak serta tidak melakukan penimbunan yang dapat menimbulkan kenaikan harga dan meningkatnya Inflasi.

    Sementara Wakil Bupati Samosir Martua Sitanggang mengatakan akan tetap melakukan monitoring dengan menurunkan personel dari Dinas yang menangani. "Dari hasil monitoring terdapat kenaikan harga beras dan beberapa bahan pokok, ”sebut Martua Sitanggang

    Dijelaskan, untuk bawang merah mengalami kenaikan harga dari 35. 000/ kg menjadi 45.000, telur ayam ras mengalami penurunan harga dari Rp. 55.000 menjadi Rp. 52.000, sedangkan untuk  beras medium berada diharga 14.000 dan premium 15.000 sedikit berada diatas HET.

    Beberapa Bapokting seperti gula, minyak goreng, tepung berada pada harga normal dan masih relatif stabil disejumlah distributor, yakni UD. Tambun dan CV. Rodearni, ketersediaan stok beras aman dan tercukupi.

    Turut hadir Wakil Ketua DPRD Samosir, Pantas Marroha Sinaga, Asisten II Hotraja Sitanggang, Wakapolres Samosir T. Panggabean, Kasi Intel  Kejari Samosir Richard Simare mare, Kepala Dinas  Kopnakerindag Rista Sitanggang, Kepala Dinas Perhubungan Laspayer Sipayung,

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Ketum Partuha Maujana Dukung Penegakan Hukum,...

    Artikel Berikutnya

    Pemerintah Kabupaten Simalungun Akhirnya...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Hendri Kampai: Kenapa Lapor Lagi? Emangnya Kantor Pajak Kerja Apa?
    Heboh! Pria Coba Curi Motor di Gang Amanah, Terekam CCTV
    Aniaya Pendukung Nomor Urut 2, Ketua Maujana di Nagori Pokkan Baru Ronal Sinaga Ditetapkan Sebagai Tersangka
    Puluhan Rider Jetski World Championship Dari 30 Negara Guncang Danau Toba Parapat, Simalungun Bersyukur Jadi Tuan Rumah
    Diduga Tak Netral di Pilkada 2024, Warga Laporkan  Kepala Dinas Kesehatan Simalungun ke Bawaslu
    Rider Muda Asal Indonesia Curi Perhatian di Dairi Cup Aquabike
    Aquabike World Championship Hari Kedua Sukses Digelar di Silalahi, Rider Asal Prancis Berhasil Keluar Sebagai Juara
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Istri Calon Bupati Simalungun Nomor Urut 1 Ratnawati Sidabutar Sebut Mental Masyarakat Semua Sudah Rusak
    Kejati Sumut Gerebek Gudang Penimbunan Solar Bersubsidi di Medan, Dua Pemilik Kabur
    MPC PP Simalungun Adakan Sayembara: Warga Berhasil Videokan Ketidaknetralan Pangulu dan Gamot Dapat Hadiah Puluhan Juta
    Baru 1 Bulan Jabat Plt Bupati Simalungun, Puluhan Tenaga Kebersihan Dipekerjakan Bersihkan Sampah di Kota Touris Parapat
    Kedok Permainan Dugaan Penipuan Oknum Karyawan PT. Equityworld Futures Cabang Manado Mulai Terkuak
    Orang Tua Korban Pemukulan di Nagori Sihaporas Akui Buat Laporan Palsu Ke Polres Simalungun Karna Disuruh
    Marudut Ambarita dan Vera Silalahi Sebut Tidak Benar Dipukul, Punggung MTA Merah Akibat di Olesi Daun Sirih
    Nahkoda Kapal Temukan Mayat Mengapung di Perairan Danau Toba
    Polsek Parapat Amankan 2 Unit Truck Bermuatan Kayu Bulat, Pangulu: Tidak Ada Keluarkan Surat Keterangan

    Ikuti Kami