Kapolres Simalungun AKBP Agus Waluyo Himbau Masyarakat Agar Tetap Waspada Ketika Menlintasi Jalinsum Terlebih di Musim Penghujan

    Kapolres Simalungun AKBP Agus Waluyo Himbau Masyarakat Agar Tetap Waspada Ketika Menlintasi Jalinsum Terlebih di Musim Penghujan
    Kapolres Simalungun AKBP Agus Waluyo.SIK

    SIMALUNGUN - Kapolres Simalungun AKBP Agus Waluyo, S.I.K., menghimbau kepada masyarakat pengguna jalan umun lintas Propinsi, terkhusus wilayah kabupaten Simalungun agar tetap waspada dan tetap berhati-hati hal ini disebabkan cuaca ekstream musim penghujan yang mengakibatkan banyaknya jalur lalulintas di wilayah kabupaten simalungun rusak yang diakibatkan meluapnya air dari aliran sungai dibeberapa daerah wilayah Kabupaten Simalungun. Sabtu ( 21/11/2020 )

    Beberapa jalan yang rusak diwilayah kabupaten simalungun seperti Jalan Lintas Siantar-Parapat Km 12 Kel. Balata Kec. Jorlang Hataran Kabupaten Simalungun. Jembatan Sungai Andarasi Nagori Parbalogan Kec. Tanah Jawa Kab. Simalungun, Jembatan Sungai Tongguran Pekan Tanah Jawa Kelurahan Pematang Tanah Jawa Kecamatan Tanah Jawa Kabupaten Simalungun. Jalan P.Nunut Raya Kahean Kabupaten Simalungun, Tepatnya di Perbatasan antara Nagori Bangun Raya Dan Kelurahan Sindar Raya Area Jembatan Bah Sombu.

    Hal ini disebabkan oleh curah hujan yang cukup tinggi dan volume air dibawah jembatan naik serta mengikis tanah yang ada dibawah jembatan tersebut sehingga Jalan dan ujung penahan jembatan ambruk, namun untuk sementara dapat kita informasi kan bahwa debit air saat ini masih normal dan kita sudah siap siagakan para personil Polres Simalungun bersama dengan unsur TNI, BPBD, Dinas Kesehatan dan KEMEN PU.PR, agar cepat tanggap apa bila terjadi kembali hujan yang dapat mengakibatkan longsor/bencana alam di wilayah kabupaten simalungun, ucap kapolres.

    Kapolres Simalungun Akbp Agus Waluyo, S.I.K., juga menyampaikan bahwa jalan-jalan yang rusak juga saat ini sudah dijaga oleh Personi Polres Simalungun dan personil TNI Kodim 0207/Simalungun, mengingat bahwa jalan-jalan rusak tersebut sudah mulai dilakukan perbaikan oleh Kemen PU PR dengan mendatangkan alat berat yang bekerjasama dengan PT Kasena. Dalam proses perbaikan jalan maka kita berlakukan jalur lalu lintas buka tutup, mungkin ini dapat menggagu jalur lalu lintas untuk itu saya berharap kepada masyarakat pengguna jalan agar dapat memperlambat laju kendaraan dan bersabar saat melintas dijalur tersebut.

    Mengingat juga ini adalah hari sabtu akhir pekan, mungkin banyak masyarkat yang melaksanakan perjalan lalu lintas, pastikan kendaraan yang digunakan masih layak dikendarai, periksa semua perlengkapan, perhatikan pengaman, rem, lampu, juga jangan lupa pakai safety belt yang menaiki kendaraan mobil. Wilayah lalu lintas di Kabupaten Simalungun baru terjadi kasus kecelakaan yang menonjol, untuk itu mari bersama-sama kita menjadi pelopor keselamatan berlalulintas, patuhi rambu-rambu lalu lintas yang ada, gunakan segala perlengkapan keamanan berkendara, kemanapun anda akan berpergian tetap jaga stamina, Kalau bisa tetap dirumah saja, lakukan kegiatan dengan tetap mengikuti protokol kesehatan, saat ini kita masih dalam pandemic covid-19, mari sama-sama kita tetap mendukung pemerintah dalam antisipasi penyebarab Virus Covid-19 ini, tetap gunakan masker, jaga jarak, jaga kebersihan dan biasakan cuci tangan, sambut Akbp.Agus.

    Kepada masyarakat juga dapat menginformasikan Pihak Kepolisian Resor Simalungun apabila ada kejadian-kejadian seperti Bencana Alam, Laka lantas, dan lain sebagainya yang membutuhkan kehadiran Kepolisian dengan cepat dan tanggap melalui Aplikasi Horas Paten Polres Simalungun, anda dapat memilih menu sesuai kebutuhan masyarakat kami Personil Polres Simalungun siap membantu anda kapan, dan dimana saja masyarakat kabupaten simalungun, Karena Personil Polres Simalungun Selalu Menyatukan Hati untuk Terus Mengabdi, tutup Kapolres Simalungun.( Karmel, 'rel )

    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Jalan Provinsi Simalungun ke Kabupaten Asahan...

    Artikel Berikutnya

    Mess PT Perkebunan Nusantara Menjamur di...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Hendri Kampai: Kenapa Lapor Lagi? Emangnya Kantor Pajak Kerja Apa?
    Heboh! Pria Coba Curi Motor di Gang Amanah, Terekam CCTV
    Aniaya Pendukung Nomor Urut 2, Ketua Maujana di Nagori Pokkan Baru Ronal Sinaga Ditetapkan Sebagai Tersangka
    Puluhan Rider Jetski World Championship Dari 30 Negara Guncang Danau Toba Parapat, Simalungun Bersyukur Jadi Tuan Rumah
    Diduga Tak Netral di Pilkada 2024, Warga Laporkan  Kepala Dinas Kesehatan Simalungun ke Bawaslu
    Rider Muda Asal Indonesia Curi Perhatian di Dairi Cup Aquabike
    Aquabike World Championship Hari Kedua Sukses Digelar di Silalahi, Rider Asal Prancis Berhasil Keluar Sebagai Juara
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Istri Calon Bupati Simalungun Nomor Urut 1 Ratnawati Sidabutar Sebut Mental Masyarakat Semua Sudah Rusak
    Kejati Sumut Gerebek Gudang Penimbunan Solar Bersubsidi di Medan, Dua Pemilik Kabur
    MPC PP Simalungun Adakan Sayembara: Warga Berhasil Videokan Ketidaknetralan Pangulu dan Gamot Dapat Hadiah Puluhan Juta
    Baru 1 Bulan Jabat Plt Bupati Simalungun, Puluhan Tenaga Kebersihan Dipekerjakan Bersihkan Sampah di Kota Touris Parapat
    Kedok Permainan Dugaan Penipuan Oknum Karyawan PT. Equityworld Futures Cabang Manado Mulai Terkuak
    Orang Tua Korban Pemukulan di Nagori Sihaporas Akui Buat Laporan Palsu Ke Polres Simalungun Karna Disuruh
    Marudut Ambarita dan Vera Silalahi Sebut Tidak Benar Dipukul, Punggung MTA Merah Akibat di Olesi Daun Sirih
    Nahkoda Kapal Temukan Mayat Mengapung di Perairan Danau Toba
    Polsek Parapat Amankan 2 Unit Truck Bermuatan Kayu Bulat, Pangulu: Tidak Ada Keluarkan Surat Keterangan

    Ikuti Kami